Sehubungan dengan tingginya peminat untuk mengikuti program beasiswa ahli pratama tahun ajaran 2018/2019, dengan ini Institut Pertanian Stiper (INSTIPER) / Akpy-Stiper memperpanjang waktu pendaftaran dan mereschedule jadwal sebagai berikut :
Jadwal yang semula di informasikan :
- Sosialisasi 05 s/d 30 Juni 2018
- Pendaftaran 11 juni s/d 07 Juli 2018
- Tes wawancara 10 Juli s/d 04 Agustus 2018
- Tes tertulis 10 Juli s/d 04 Agustus 2018
- Pengumuman 18 Agustus 2018
- Pendaftaran ulang 20 s/d 25 Agustus 2018
- Pemberangkatan ke kampus 23 s/d 28 Agustus 2018
- Tes kesehatan 28 s/d 30 Agustus 2018
Jadwal Baru Pendaftaran Beasiswa Ahli Pratama :
- Sosialisasi 05 Juni s/d 10 Juli 2018
- Pendaftaran 11 juni s/d 21 Juli 2018
- Tes wawancara 24 Juli s/d 18 Agustus 2018
- Tes tertulis 24 Juli s/d 18 Agustus 2018
- Pengumuman 01 September 2018
- Pendaftaran ulang 03 s/d 08 September 2018
- Pemberangkatan ke kampus 10 s/d 15 September 2018
- Tes kesehatan 17 s/d 18 September 2018
*Jadwal bersifat tentatif (Mohon dapat selalu melihat agenda terkini pada web http://akpy-stiper.ac.id
Untuk melihat tanya-jawab yang sering muncul dapat dilihat disini, Demikian Pengumuman ini kami sampaikan untuk dipahami. Terimakasih.